Serba Serbi Pengenalan Bioplastik dan Cara Pembuatannya
Kantong plastik merupakan alat yang sering kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya setiap kali kita belanja pasti menggunakan kantong plastik untuk membawa pulang hasil dari belanjaan kita. Meskipun terkesan praktis tanpa disadari plastik yang digunakan secara terus-menerus dapat terus menumpuk dan menjadi sampah yang membahayakan sekitar. Plastik yang biasa kita gunakan merupakan jenis plastik konvensional …
Serba Serbi Pengenalan Bioplastik dan Cara Pembuatannya Read More »